IMF Sebut Perang Rusia dan Ukraina Memperlambat Pertumbuhan Ekonomi

IMF Sebut Perang Rusia dan Ukraina Memperlambat Pertumbuhan Ekonomi

portal-rakyat.com – Ketua komite utama Dana Moneter Internasional ( IMF ), Nadia Calvino, menyatakan perang Rusia di Ukraina sebagai satu-satunya elemen terpenting yang membuat pertumbuhan ekonomi melamban.Selain itu, IMF juga menyatakan perang tersebut juga berujung pada ketidakstabilan global.Pernyataan Nadia Calvino muncul sewaktu para menteri keuangan dan gubernur bank sentral hadir di Washington pada acara pertemuan tahunan IMF dan Bank Dunia.Pertemuan tahunan IMF dan Bank Dunia tersebut diketahui terfokus pembahasan tentang permasalahan perang , inflasi yang melonjak, dan krisis iklim.

”Artikel ini bersumber sekaligus hak milik dari website pikiran-rakyat.com. Situs https://portal-rakyat.com adalah media online yang mengumpulkan informasi dari berbagai sumber terpercaya dan menyajikannya dalam satu portal berita online (website aggregator berita). Seluruh informasi yang ditampilkan adalah tanggung jawab penulis (sumber), situs https://portal-rakyat.com tidak mengubah sedikitpun informasi dari sumber.”

error: Content is protected !!
Exit mobile version